Janji Perbaiki Jembatan SDN 02 Ilir Kota
eQuator - Sanggau-RK. Pemerintah Kabupaten Sanggau berjanji memperbaiki jembatan SDN 02 kelurahan Ilir Kota, kecamatan Kapuas yang rapuh dan berlubang itu.
“Kondisinya memang sangat memprihatinkan,...
Berharap Keriang Bandong Jadi Ikon Sanggau
eQuator.co.id - Sanggau-RK. Perayaan malam pergantian tahun di Kabupaten Sanggau berlangsung meriah. Festival budaya, dentuman meriam dan kembang api menambah semarak suasana acara yang...
Penerangan Jalan Umum Rusak, Lapor UPM Kecamatan
eQuator - Sanggau-RK. Untuk mempermudah memperoleh informasi dari masyarakat terkait kerusakan lampu penerangan jalan umum (PJU), Badan Pengelolaan Aset dan Kekayaan Daerah (BPKAD) Kabupaten...
Demi Menuntut Ilmu, Bertaruh Nyawa
eQuator.co.id - Sanggau-RK. Belum adanya akses jembatan menyebabkan sebagian siswa SD Negeri 16 Gunjemak di Kecamatan Entikong melakoni hal berbeda. Dibanding pelajar setingkat di...
Dusun Beganjing Terang Benderang
eQuator - Sanggau-RK. Masyarakat Dusun Beganjing Desa Piasak Kecamatan Tayan Hilir tak lagi gelap gulita. Jaringan PLN yang mereka dambakan selama ini sekarang sudah masuk...
RSUD Sanggau Dinamai RSUD M Th Djaman
eQuator.co.id - Sanggau-RK. Setelah sekian lama hanya disebut Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sanggau, akhirnya fasilitas pelayanan kesehatan terbesar di Kabupaten Sanggau ini pun diberi nama...
Bertekad Pelaksanaan Program Tak Terlambat
“Harus Dikerjakan Minimal pada Februari”
eQuator - Sanggau-RK. Bupati Sanggau Paolus Hadi menyampaikan refleksi akhir tahun kinerjanya di tahun 2015. Secara umum, menurut Bupati, yang...
Rayakan Natal, ASN Diberi Dispensasi Dua Hari
eQuator.co.id-Sanggau. Pemerintah sudah menetapkan libur Natal selama dua hari. Namun bagi para aparatur sipil negara (ASN) Kabupaten Sanggau yang merayakan Natal, Sekda Sanggau, A.L....
Lelang Proyek Bakal Diawasi Jaksa
“Kalau Niatnya Negatif, Sudah Pasti Takut Duluan”
eQuator - Sanggau-RK. Tak hanya dari intern pemerintah daerah, untuk menutup celah penyalahgunaan anggaran pembagunan, ke depan Kejaksaan...
1.456 Kosmetik Kemasan Disita, Kebanyakan Pesan via Online
eQuator.co.id-Sanggau. Loka Pengawasan Obat dan Makanan (POM) Kabupaten Sanggau melakukan operasi pasar ke 14 sarana perbelanjaan kosmetik di dua kabupaten, Sanggau dan Sekadau pada...