64 Tim Rebutkan Gelar Jawara
eQuator.co.id - Mempawah-RK. Sebanyak 64 tim se-Kabupaten Mempawah berlaga dalam Millennial Tournament Futsal Polres Mempawah, Rabu sore (13/2). Digelar di Lapangan Futsal Dua Putri...
Empat Pasangan Calon Lolos Tes Kesehatan
eQuator.co.id - Mempawah-RK. Komisi Pemilihan Umum (KPU) memastikan kesehatan empat pasangan bakal calon Bupati-Wakil Bupati layak melaju ke tahap lanjutan Pemilihan Bupati-Wakil Bupati (Pilbup)...
Jalan Rusak, Kampung Telayar Tak Terjamah Pembangunan
eQuator.co.id - Mempawah-RK. Pembangunan pedesaan yang digalakkan Presiden RI, Joko Widodo tidak menyentuh Desa Sejegi, Kecamatan Mempawah Timur. Memprihatinkan, hingga kini akses jalan sulit...
Perangi Narkoba Jadi Prioritas Karolin-Gidot
eQuator.co.id.- MEMPAWAH. Calon Gubernur Kalimantan Barat nomor urut 2, dr. Karolin Margret Natasa menegaskan komitmenya memerangi narkoba. Selain sudah sejalan dengan komitmen pemerintah pusat, perang...
Pedagang Kuliner Keluhkan Pajak 10 Persen
eQuator.co.id - Mempawah-RK. Sejumlah Pedagang Kaki Lima (PKL) kuliner di kawasan Terminal Mempawah mengeluhkan pengenaan pajak 10 persen. Selasa-Rabu (28-29/8), mereka mendatangi gedung DPRD Mempawah...
Motivasi Masyarakat Mempawah Berinfak
eQuator.co.id - Mempawah-RK. Eksistensi organisasi sosial Paskas (Pasukan Amal Shaleh) Kabupaten Mempawah diharapkan semakin memotivasi masyarakat untuk gemar berinfak. Harapan itu disamapaikan Pj Sekda...
Bina Anak Putus Sekolah
eQuator.co.id - Mempawah-RK. Pembinaan dan pelatihan bagi anak-anak putus sekolah menjadi prioritas Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak dan Pemerintahan Desa Kabupaten Mempawah. Kepedulian...
Perekaman Data KTP-el Tuntas Sebelum Pilkada
eQuator.co.id - Mempawah-RK. Perekaman data penduduk yang sudah layak memiliki Kartu Tanda Penduduk elektronik (KTP-el) ditargetkan rampung Juni mendatang. Upaya Dinas Kependudukan dan Pencatatan...
Himpaudi Diminta Bekerja Profesional
eQuator.co.id - MEMPAWAH-RK. Pengurus Daerah Himpunan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Anak Usia Dini Indonesia (Himpaudi) Kabupaten Mempawah resmi dilantik, Kamis (9/8).
Pelantikan dilakukan oleh Ketua...
Karhutla ‘Tradisi’ Musim Kemarau
eQuator.co.id - Mempawah-RK. Seperti sudah menjadi tradisi setiap musim kemarau. Kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) terjadi di sejumlah daerah, termasuk Kabupaten Mempawah. Sejak Rabu...