AS Larang Penumpang Pesawat Bawa Samsung Galaxy Note 7
eQuator.co.id - Samsung Galaxy Note 7 rupanya masih menjadi momok menakutkan. Buktinya, Amerika Serikat (AS) melarang seluruh maskapai penerbangan untuk tidak menaikan penumpang yang membawa smartphone tersebut.
Itu berlaku...
Launching Website, Facebook, dan Instagram Pemkab Sintang
eQuator.co.id - SINTANG-RK. Asisten Sekretariat Daerah Kabupaten Sintang Bidang Pemerintahan Umum, Abdul Supriyadi, launching situs website, akun facebook dan instagram resmi milik Bagian Humas...
Pokemon Go Jangan Diblokir?!
eQuator.co.id - Jakarta-RK. Pemerintah melalui Kementerian Komunikasi dan Informatika dikabarkan akan memblokir game Pokemon Go yang kini menjadi perbincangan hangat dunia. Namun, wacana ini mendapat penolakan...
Google Doodle Rayakan Hidup dan Karya Ludwig van Beethoven
Sampai sekarang tidak diketahui secara pasti kapan komponis legendaris Ludwig van Beethoven dibaptis dilahirkan. Namun, Kamis (17/12) lalu, menandai 245 tahun sejak penggubah lagu...
Tanpa Basic Programer, Belinda Ciptakan Hanya Dua Minggu
Aplikasi game juga bisa menjadi wadah edukasi. Salah satunya aplikasi permainan yang diciptakan pelajar Kota Pontianak. Bahkan karyanya itu mendapat juara 3 dalam ajang...
Facebook Janji Sampaikan Audit Lebih Lengkap dan Transparan
eQuator.co.id - Jakarta-RK. Kepala Kebijakan Publik Facebook Indonesia, Ruben Hattari, berupaya menghindari kejaran awak media usai diperiksa Direktorat Siber Bareskrim Mabes Polri selama lima...
Pokemon GO Ada di Kota Tua, Sunda Kelapa dan Monas
eQuator.co.id - Jakarta-RK. Cerdas! Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menangkap fenomena Pokemon GO dengan positif. Game aplikasi yang sedang ngehits di mana-mana ini dijadikan sebagai peluang memasarkan...
Layanan 4G Diperluas Ke-31 Negara
eQuator - Malang-RK. PT Telekomunikasi Indonesia terus menambah jumlah kota sasaran 4G LTE. Sampai sekarang, terdapat 12 kota yang menjadi sasaran 4G LTE, termasuk...
Melihat Inovasi Siswa SMA di Metropolis Dari Tongsis Jadi Tongkat Deteksi untuk Tuna Netra
eQuator.co.id - SEKELOMPOK siswa tengah memainkan alat musik, di salah satu sudut SMA Plus Negeri 17 Palembang. Ada pula yang berdiskusi sembari memegang buku. Sampai di...
XL Axiata Tingkatkan Kualitas Layanan Data Di Kalbar
eQuator.co.id-Pontianak. Tingkatkan kualitas layanan data diseluruh wilayah lahannya, PT XL Axiata, tambah jumlah BTS di sejumlah kabupaten dan Kota di Kalimantan Barat.
Peningkatan ini dilakukan...