Saturday, 30 November 2024
Home Rakyat Kalbar Halaman 1143

Rakyat Kalbar

Berita Koran Harian Rakyat Kalbar

Ratusan PKL Samping Polda hingga Korpri akan Digusur

0
eQuator - Salah satu penyebab terjadinya kemacetan arus lalu lintas di Jalan Sungai Raya Dalam akibat keberadaan Pedagang Kaki Lima (PKL) yang menggunakan bahu...

Prestasi Silat Perlu Ditingkatkan

0
eQuator - Kepala Seksi Pengembangan Olahraga Masyarakat, Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kota Pontianak, Izmul Azham menyampaikan, dalam waktu dekat pihaknya akan menggelar kejuaraan...

Raperda Penyelenggaraan Peternakan dan Kesehatan Hewan Masih Dibahas

0
eQuator - Pansus Raperda DPRD Provinsi Kalbar yang membahas tentang Penyelenggaraan Peternakan dan Kesehatan Hewan hingga saat ini masih melakukan proses pembahasan di Parlemen...

Sayembara Logo MTQ Tersaring Tiga Nominasi

0
eQuator - Sayembara logo Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tingkat Provinsi Tahun 2016 di Kabupaten Kubu Raya akhirnya menyisakan tiga nominasi. Juara akan diumumkan pada...

Pangdam Buka pelatihan Menanggulangi Bencana

0
eQuator - Kodam XII Tanjungpura mengadakan latihan penanggulangan bencana alam, Kamis (26/11) pagi di halaman Kantor Bupati Kubu Raya. Pelatihan ini dibuka Pangdam XII/Tpr,...

Pemkab Kubu Raya Lelang Tiga Jabatan Eselon II

0
eQuator - Pemerintah Kabupaten Kubu Raya menggelar lelang jabatan eselon II untuk posisi Kepala Dinas Pendapatan Daerah (Dispenda), Kepala Badan Penanaman Modal dan Pelayanan...

Penyakit Hati

0
eQuator - Tatkala tetangga membeli mobil atau kulkas baru. Kita merasa tidak senang. Ketidaksenangan itu kadang kita tularkan kepada oranglain. Misalnya dengan mencibir atau...

Wagub: Waktu untuk Jawab Surat KASN Masih Panjang

0
eQuator - Bongkar pasang pejabat eselon sejumlah daerah di Kalimantan Barat jelang pemilihan kepala daerah (Pilkada) menjadi perhatian Komisi II DPR RI. Kamis (26/11),...

PP Doa Bersama Agar Pilkada Aman

0
eQuator - Pengurus Majelis Pimpinan Wilayah (MPW) Pemuda Pancasila (PP) Kalbar menggelar doa bersama untuk kelancaran pelaksanaan Pilkada di tujuh kabupaten di Kalbar,  Selasa (24/11)...

APBD KKU 2016 Terancam Telat

0
eQuator - Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) Kabupaten Kayong Utara (KKU) tahun anggaran 2016, terancam molor disahkan. Jika sampai 30 November 2015...