Usaha yang Bermanfaat Bagi Orang Banyak, Supaya Selamat Dunia dan Akhirat
Ihdaul Hidayat, pengusaha transportir Bahan Bakar Minyak (BBM) industri dan Agen Gas LPG 3Kg di Kabupaten Kapuas Hulu ini lahir di Putussibau, 14 April...
Guru Honorer yang Jadi Bupati Ketapang
Resmi dilantik Gubernur Drs. Cornelis, MH menjadi Bupati Ketapang periode 2016-2021, namun Martin Rantan, SH tidak merubah penampilannya yang sederhana.
Politikus yang dulunya mengabdi sebagai...
O-degree Produk Lokal yang Menasional
eQuator.co.id - Berada sejajar digaris lintang khatulistiwa membawa keberkahan tersendiri bagi Kota Pontianak, Provinsi Kalbar. Salah satunya tanaman lidah buaya atau aloevera yang tumbuh subur di...
Perkaya Kreatifitas Lewat Dunia Perfilman
Girry Pratama, satu dari sedikit pemuda asal Kalbar yang berani mengambil langkah terjun ke dunia perfilman.
Dia sangat percaya bahwa anak-anak dari provinsi seribu sungai...
Berawal dari Hobi Bikin Baju Boneka Barbie
eQuator.co.id - Ayang Purwanti, perempuan kelahiran Kota Pontianak, 22 Juli 1994 silam ini, akhirnya dapat memenuhi impiannya membuka usaha rumah jahit sendiri. Yang di-brand dengan nama...
Sayuran Segar Hidroponik yang Bisa Dipetik Sendiri
eQuator.co.id - Hidroponik secara umum dimaknai sebagai salah satu cara pembudidayaan tanaman dengan memanfaatkan air tanpa menggunakan tanah. Pembudidayaan hidroponik lebih menekankan pada pemenuhan kebutuhan nutrisi tanaman.
Sosok Hidayat...
Sopir Bus yang Jadi Bupati Dua Periode
Setelah dilantik 17 Februari 2016 di Kantor Gubernur oleh Gubernur Drs. Cornelis, MH, pasangan Abang Muhammad (AM) Nasir dan Antonius L. Ain Pamero resmi...
Ketan Susu Pontianak yang Menggoda Selera Penikmatnya
Ulul Azmi, lahir di Pontianak, 18 Juni 1991 silam. Motivasi untuk memiliki usaha sendiri secara mandiri merupakan cita-citanya saat masih duduk di bangku Sekolah...
Bermula dari “Buah Hati”, Akhirnya Geluti Multi Usaha
Pontianak-RK. Marissa Maharani, memberanikan diri terjun kedunia usaha pada tahun 2007 silam. Usaha pertama yang dilakoninya yakni membuka taman penitipan anak.
Perempuan berusia 34 tahun...
Nasi Goreng Fatimah Kantongi Omzet Puluhan Juta per Bulan
eQuator.co.id - Tak lama setelah menamatkan pendidikan di Madrasah Aliyah Darun Nasyi'in, Afif Pudin diajak kakaknya yang kebetulan kala itu bekerja di rumah makan nasi goreng...