Wednesday, 27 November 2024
Home Rakyat Kalbar Halaman 45

Rakyat Kalbar

Berita Koran Harian Rakyat Kalbar

Tetap Solid, Puluhan Ribu Bikers Honda Bersatu di HBD 2023

0
eQuator.co.id-Pontianak. Sebanyak 34.377 bikers Honda yang berasal lebih dari 750 club dari seluruh Indonesia bersatu dalam gathering akbar Honda Bikers Day (HBD) 2023.  Semangat brotherhood...

Warga Sanggau Termakan Hoax Registrasi SIM Card

0
eQuator.co.id-Sanggau-RK. Kewajiban registrasi ulang pelanggan SIM card seluler pra bayar yang diberlakukan pemerintah mulai 31 Oktober 2017 mendapat respon beragam dari masyarakat di Kabupaten...
SAMPAIKAN PETISI. Sejumlah elemen masyarakat Kota Pontianak menyampaikan petisi menyikapi gejolak Pilkada Kalbar di kantor Gubernur Kalimantan Barat, Senin (2/7). Rizka Nanda-RK

Sikapi Gejolak Pilkada Kalbar

0
eQuator.co.id - RAKYAT KALBAR. Sejumlah elemen masyarakat Kota Pontianak menyampaikan petisi menyikapi gejolak Pilkada Kalbar, Senin (2/7). Petisi tersebut ditujukan kepada Gubernur dan Polda Kalbar,...

Aspirasi Dewan Tak Diakomodir Gubernur, Fraksi PDIP Ancam Boikot

0
eQuator.co.id - PONTIANAK-RK. Anggota DPRD Kalbar Martinus Sudarno mengancam Fraksi PDIP akan memboikot semua kegiatan kedewanan. Jika Gubernur Kalbar Sutarmidji tidak mengakomodir pokok pikiran...

Kemajuan Pembangunan di Kecamatan Batu Ampar Terbilang Pesat

0
eQuator.co.id - Kubu Raya-RK. Camat Batu Ampar, Junaedi Arifin mengapresiasi program pembangunan infrastruktur yang giat dilaksanakan Pemerintah Kubu Raya. Apalagi desa-desa di wilayah Batu Ampar...

Petani Raup Rp175 Juta Perbulan

0
eQuator.co.id - Sanggau-RK. Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perikanan (Dishangpang Hortikan) Kabupaten Sanggau akan menyasar pengembangan cabai untuk daerah perbatasan. Sebelumnya tanaman...

Penyampaian Hasil Munas dan Kalender Kejuaraan 2019

0
eQuator.co.id - PONTIANAK-RK. Pengprov Perbakin Kalbar menyampaikan hasil Munas (Musyawarah Nasional) Perbakin yang berlangsung dari tanggal 30 November sampai 2 Desember 2018 serta menyampaikan...

Warisan Pahlawan

0
eQuator - Pahlawan, apalagi Pahlawan Nasional merupakan predikat yang tidak bisa diraih semua orang. Itu predikat prestisius yang disematkan pemerintah kepada orang yang dianggap...

Disdukcapil Bantah Ada Penduduk Siluman

0
eQuator.co.id - PONTIANAK-RK. Pemberlakuan zonasi dalam Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di Kota Pontianak membuat pelayanan administrasi kependudukan di kota itu meningkat. Hal yang...

Gidot Lantik 14 Pejabat Administrator dan Pengawas Lingkungan

0
eQuator.co.id - Bengkayang-RK. Bupati Bengkayang, Suryadman Gidot melantik 14 pejabat administrator dan pejabat pengawas di lingkungan Sekretariat Daerah (Sekda) Kabupaten Bengkayang di aula II...