Saturday, 23 November 2024

Nazar Sebut Gubernur BI Terima Fee Proyek e-KTP

0
eQuator.co.id - Jakarta-RK. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) semakin serius membongkar kasus korupsi pengadaan KTP elektronik atau e-KTP. Kemarin (18/10), penyidik memeriksa Nazaruddin. Mantan Bendahara Umum Partai...

Sekecil Apapun, Berurusan dengan Presiden Jokowi

0
eQuator.co.id - Jakarta–RK. Presiden Joko Widodo kembali menebar ancaman pada pelaku pungutan liar (pungli) di sektor pelayanan publik. Dia menegaskan pungutan sekecil apapun tidak akan dibiarkan....

Misteri Raibnya Sedotan Terjawab

0
JAKARTA - Sidang pembunuhan Wayan Mirna Salihin dengan terdakwa Jessica Kumala Wongso kembali digelar kemarin (27/7). Dalam sidang yang berlangsung hingga malam itu menghadirkan...

Kasus Pengacara Suap Panitera Pengadilan

0
eQuator.co.id - Jakarta–RK. Pelaku suap terhadap panitera Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat, Muhammad Santoso, belum semuanya diamankan. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masih melakukan pengejaran terhadap pengacara...

Kominfo Sebarkan Identitas Predator Seksual

0
eQuator.co.id - Jakarta–RK. Pemerintah mulai menyiapkan aturan pendamping untuk memperjelas pemberian hukuman tambahan pelaku kejahatan seksual anak. Kementerian Komunikasi dan Informatika mulai membahas aturan tentang pengumunan...

Sudah Tepat, Jokowi Terbitkan Perppu untuk Lindungi Anak

0
eQuator.co.id - Jakarta-RK. Kejahatan terhadap anak saat ini dalam kondisi genting. Setiap jam terjadi pemerkosaan anak. Sementara hukuman yang diberikan kepada pelaku sangat ringan. Contoh, di Kediri...

Pakar Hukum Pidana: Pra Peradilan Cukup Sekali

0
eQuator.co.id - Jakarta-RK. Pakar hukum pidana Romli Atmasasmita ikut angkat bicara soal kasus dugaan korupsi dana hibah Kadin Jatim yang menjerat La Nyalla Mattalitti sebagai tersangka....

Presiden Teken Perppu Perlindungan Anak

0
eQuator.co.id - Jakarta–RK. Payung hukum pemberatan hukuman bagi pemerkosa dan pelaku pencabulan terhadap anak telah disahkan. Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah menandatangani Perppu Perubahan Kedua atas...

Lion Air Tolak Sanksi, Dirjen Kemenhub pun Dipolisikan

0
eQuator.co.id - Jakarta-RK. Penjatuhan sanksi pembekuan ground handling (layanan sisi darat) Lion Air dalam kasus salah terminal di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, berbuntut panjang. Lion Air Group...

Wali Kota Sutarmidji Setuju Libido Pemerkosa ‘Dipancung’

0
eQuator.co.id - Pontianak-RK. Publik Indonesia tersentak dengan dua kasus pemerkosaan mengerikan sepanjang 2016. Yuyun, 14, siswi SMP di Bengkulu dan Siv, 19, di Manado. Yuyun akhirnya...