Tag: dahlan iskan
Menusuk Rindu
Tidak terhitung
Entah sudah berapa kali
Saya ke Palu
Di masa lalu
Tak terhitung
Berapa banyak ikan lautnya yang sudah kulahap
Berapa cobek sambalnya yang kulumat
Berapa botol bawang merah gorengnya...
Buku Jho Low dari Houston
eQuator.co.id - Saya cemburu. Pada buku ini. Begitu bagusnya. Belum lagi membaca setengahnya, tidak tahan untuk tidak menulis komentar tentangnya.
Target saya: begitu mendarat di Jakarta...
Hukuman Baru yang Dicepatkan
eQuator.co.id - Trump meneruskan hukuman untuk Tiongkok. Bahkan meningkatkannya. Dan mempercepatnya pula.
Senin kemarin hukuman baru itu harus diberlakukan. Lebih cepat dari rencana semula. Lebih besar...
Terus ke Timur Mengejar Matahari
eQuator.co.id - Ayolah kita mulai. Kata saya. Pada empat orang yang ada di masjid itu. Saya bisa khotbah. Kata saya lagi. Kalau tidak ada...
Mode Pramugari Anda Yang Jadi Juri
eQuator.co.id - Saya tertarik ini: foto-foto pramugari Garuda. Dari masa ke masa. Yang dipajang di lounge eksekutifnya. Di terminal 3 Soetta. Terminal internasionalnya.
Di situ dipajang...
Doktrin Deng untuk Meng Xiang Xi
eQuator.co.id - Apa hubungan tas dan rahasia keamanan. Tidak ada!
Ini tidak masuk akal. Yang mengatakan itu: pengusaha tas. Asal Amerika. Pabriknya di Tiongkok. Merknya Gear....
Sajak Sunyi Sebelum Sapi Sepi
eQuator.co.id - Terasa merdeka! Tidur di padang savana. Di Sumba. Dengan api unggun di dekat tenda.
Saya di Sumba lagi kemarin. Hampir saja bertemu David...
Sabun Batu untuk Segala Tipe
eQuator.co.id - Waktu mandi saya kini lebih lama. Sedikit. Terutama setelah baca buku ini: Real World Skin Solutions.
Ada anjuran dari buku itu: agar kita...
Dua Pesawat Dua Kejadian
eQuator.co.id - Ini sehari sebelum final piala dunia. Sebuah pesawat menuju Kroasia 'jatuh' sedalam 9.000 meter. Dalam waktu satu menit.
Asal pesawat itu Dublin, Irlandia. Tapi...
Menuju Nihi Sumba
eQuator.co.id - Saya beruntung: dapat tempat duduk di sebelah wanita muda Prancis ini. Namanya: Christine Authemayou. Ahli geologi.
Umur 25 tahun sudah bergelar doktor. Duduk...