Masih Jadi Masalah, Angka Kemiskinan di Sintang Stagnan
eQuator.co.id - SINTANG-RK. Angka kemiskinan di Kabupaten Sintang setiap tahun bukannya menurun, tapi malah stagnan. Bahkan sedikit mengalami kenaikan. Angkanya kini mencapai 10,30 persen...
Askiman: Tak Boleh Ada ASN yang Nikah Siri
eQuator.co.id - SINTANG-RK. Kepala SMP Negeri 1 Tebelian, Endang Purwantini mengadu kepada Wakil Bupati Sintang, Askiman bahwa ada guru dan ASN yang menikah siri....
Jamin Hak Konstitusi Warga, Disdukcapil Jemput Bola
eQuator.co.id - Sintang-RK. Antrean panjang terlihat di Gedung Serba Guna Lapas Kelas II B Sintang, Kamis (27/12) pagi. Para narapida menunggu namanya dipanggil untuk...
Pemkab Sintang Bahas Sembilan Raperda
eQuator.co.id - SINTANG-RK. Pemerintah Daerah (Pemda) Sintang menggelar Rapat Pembahasan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Kabupaten Sintang Tahun Anggaran 2019, di Balai Ruai, Pendopo Rumah...
“Suara Senja”, Milenial Bederma untuk Bayi Iqbal
eQuator.co.id - SINTANG-RK. Lantunan suara musik mengalir merdu di telinga. Foto-foto pesona pemandangan indah di Kabupaten Sintang juga terpampang jelas bagi setiap pasang mata...
Lindra Ogah Kepsek Tak Akur dengan Warga
eQuator.co.id - SINTANG-RK. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sintang, Lindra Azmar meminta kepala sekolah (Kepsek) agar membangun keharmonisan dengan masyarakat. Hal ini disampaikannya...
KPU Sintang Evaluasi Kinerja Relasi
eQuator.co.id – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sintang, melakukan evaluasi pelaksanaan kegiatan Relawan Demokrasi (Relasi) yang sudah menjalani masa kerja selama satu bulan, Selasa...
Hashim: Prabowo Ingin Hapus Pancasila, Itu Fitnah
eQuator.co.id - SINTANG-RK. Beredar isu Calon Presiden Nomor Urut 02, Prabowo Subianto akan menghapus Pancasila. Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra, Hashim Djojohadikusumo memastikan...
OMK Sintang Gelar Donor Darah Meriahkan HUT Kemerdekaan RI
eQuator.co.id - SINTANG-RK. Orang Muda Katolik (OMK) Paroki Kristus Raja Katedral Sintang, menggelar aksi donor darah, di Balai Kenyalang, Minggu (4/8). Kegiatan ini guna...
DIPA untuk Sintang Tahun Depan Sekitar Rp500 Miliar
eQuator.co.id - Sintang-RK. Dua puluh sembilan Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) tahun anggaran 2019 telah diserahkan kepada satuan kerja instansi vertikal dan satuan kerja...