Thursday, 28 November 2024
SAMBUTAN. Ketua DPD Partai Golkar Kalbar, Ria Norsan tengah memberikan sambutan dalam acara buka puasa bersama di Gedung Zamrud, Jalan Ahmad Yani, Pontianak Tenggara, Senin (4/6)—Ocsya Ade CP/RK

Tak Miliki Strategi Khusus, Ria Norsan Hanya Mengajak Masyarakat untuk Bersatu

0
eQuator.co.id - PONTIANAK. Ketua DPD Partai Golkar Kalbar, Ria Norsan yang saat ini tengah berjuang maju memperebutkan kursi sebagai Wakil Gubernur Kalbar, mengaku tidak ada...
BERBAGI. Ketua DPD Partai Golkar Kalbar, Ria Norsan berbagi kepada anak yatim, santri dan kaum dhuafa di Gedung Zamrud, Jalan Ahmad Yani, Pontianak Tenggara, Senin (4/6)—Ocsya Ade CP/RK

Golkar Kalbar Maknai Ramadan dengan Berbagi

0
eQuator.co.id - PONTIANAK. Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Golkar Kalbar menggelar buka puasa bersama dan berbagi kepada anak yatim, santri dan kaum dhuafa di Gedung...

Pastikan Keselamatan Penumpang, Tes Urine Sopir

0
eQuator.co.di - PONTIANAK-RK. Selain pasokan kebutuhan bahan pokok selamat Ramadan hingga Idul Fitri,  Pemerintah Kota Pontianak ingin memastikan keselamatan penumpang saat arus mudik. Para...
SAFARI RAMADAN. PHRI bekerja sama dengan IHGMA, BP2KP, PPTH dan PCI melakukan Safari Ramadan ke Panti Sosial dan Panti Lansia di Kabupaten Kubu Raya, Sabtu (2/6). Nova Sari-RK

PHRI Kunjungi Panti Asuhan

0
eQuator.co.id - PONTIANAK-RK. Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Kalbar bekerj sama dengan IHGMA, BP2KP, PPTH dan PCI melakukan Safari Ramadan. Sabtu (2/6) mengunjungi...
SEMRAWUT. Macet akibat parkir liar kendaraan pengunjung Transmart yang menggunakan bahu Jalan Mayor Alianyang, Sungai Raya, Kubu Raya, Minggu (11/3). Syamsul Arifin/RK

Parkir di Luar Transmart bakal Ditilang

0
eQuator.co.id - Pontianak-RK. Parkiran pengunjung Transmart yang tak sesuai aturan di dekat bundaran Jalan Trans Kalimantan jadi salah satu pokok permasalahan yang dibahas rapat...
PERLU KONSENTRASI. Para pelipat melipat serta menyortir surat suara Pilkada Kalbar, di gudang KPU Pontianak, Komplek Pergudangan Java Square, Jalan Urai Bawadi, Sabtu (2/6). Pekerjaan ini tidak mudah, selain surat suaranya banyak, juga memerlukan konsentrasi tinggi agar tak terjadi kesalahan. Maulidi Murni-RK

Surat Suara Berkah untuk Warga

0
eQuator.co.id - Pontianak-RK. Surat suara pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kalbar telah didistribusikan ke kabupaten/kota. Kini, dalam proses pelipatan. Juga penyortiran. Aktivitas melipat surat suara ini...
AKTIF. Amunisi aktif yang diamankan dari dua warga Malaysia oleh personel Satgas Pamtas di Segumun, Sanggau, Rabu (30/5).Pendam XII/Tpr for RK

Bawa Amunisi, Dua Warga Malaysia Diamankan

0
eQuator.co.id - PONTIANAK-RK. Bawa amunisi dan senjata api (Senpi), dua warga Malaysia diamankan Satuan Tugas Pengamanan Perbatasan (Satgas Pamtas) Batalyon Infanteri (Yonif) 511/DY, Rabu...

3,5 Juta Surat Suara Sudah Tiba

0
eQuator.co.id - PONTIANAK-RK. Sekitar 3,5 juta surat suara Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kalbar telah tiba, Kamis malam (30/5). Surat suara tersebut didatangkan melalui Pelabuhan...
Calon Gubernur Kalimantan Barat nomor urut 2, dr. Karolin Margret Natasa

Saatnya Kalbar Memiliki Gubernur Cantik (2)

0
eQuator.co.id. - PONTIANAK. Jika Anda berkesempatan mengunjungi loby Kantor Gubernur Kalimantan Barat, foto orang-orang “tampan” yang pernah memimpin provinsi ini tertata berjejer menurut tahun menjabat. Tak...
TPA Batulayang

Warga Keluhkan Limbah di TPA Batulayang

0
eQuator.co.id - PONTIANAK-Masyarakat di Jalan Kebangkitan Nasional, Kelurahan Batulayang, Kecamatan Pontianak Utara khususnya warga yang tinggal tidak jauh dari tempat pembuangan akhir (TPA) sampah,...