Wednesday, 27 November 2024
Home Headline Halaman 57

Headline

Berita Headline

KONPRES. Cornelis didampingi Dewan Pakar DPD PDIP Kalbar Jakius Sinyor memberikan keterangan pers terkait hasil hitung cepat lembaga surve di Pilgub Kalbar di Sekretariat DPD PDIP Kalbar, Jalan Sultan Abdurrahman, Pontianak, Sabtu siang (30/6). Ambrosius Junius-RK

PDIP Kalbar Sikapi Hitung Cepat Lembaga Survei

0
eQuator.co.id -  PONTIANAK-RK. Beberapa lembaga survei mengeluarkan hasil perhitungan cepat pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Kalbar. Di antaranya, LSI Denny JA dan Poltracking memenangkan...
Calon Gubernur Kalbar nomor urut tiga Sutarmidji (Kang Enchus for Equator).

Midji: Pertarungan Sudah Selesai

0
eQuator.co.id - PONTIANAK-RK. Berbagai lembaga survei kredibel menempatkan pasangan Sutarmidji-Ria Norsan unggul pada pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Kalbar. Namun secara resmi tentu saja...
TINJAU TPS. Pj Gubernur Kalbar Dodi Riyadmaji meninjau TPS di Pontianak, Rabu (27/6). Rizka Nanda

Pilkada Kalbar Semarak

0
eQuator.co.id - PONTIANAK-RK. Luar biasa. Semarak pesta demokrasi di Kalimantan Barat benar-benar terasa ketika hari pencoblosan tiba, Rabu (27/6). Wartawan koran ini pun bertandang...
TINJAU. OSO didampingi Rusman Ali meninjau kesiapan KPU Kubu Raya dalam menyelenggarakan pemungutan suara Pilkada serentak, Selasa (26/6). Syamsul Afirin-RK

Pilih Pemimpin, Masyarakat Jangan Mau Dibayar

0
eQuator.co.id - Pontianak-RK. Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Oesman Sapta Odang (OSO) meninjau persiapan pelaksanaan Pilkada serentak di Kota Pontianak dan Kabupaten Kubu...
NGENG-NGENG. Para peserta Jurnalis Matic Race Cup 2018 di sirkuit balap Pasir Panjang, Minggu (24/6). Rizka Nanda-RK

Promosi Budaya Kalbar Berbalut Balapan

0
Auman knalpot racing sudah seperti nyanyian syahdu di sirkuit balap Pasir Panjang, Singkawang, Minggu (24/6). Dalam ajang “Jurnalis Matic Race Cup 2018”. Rizka Nanda, Singkawang eQuator.co.id...

Bikin Masa Tenang Benar-benar Tenang

0
eQuator.co.id - Pontianak-RK. Terhitung hari ini (24/6) hingga Selasa (26/6), masa tenang Pilkada serentak dimulai. Semua pihak menginginkan masa tenang ini sesuai namanya. Sabtu (23/6),...
APEL PERGESERAN. Personel Polda Kalbar mengikuti Gelar Apel Pergeseran Pasukan Pengamanan Pilkada Serentak 2018 di lapangan Mapolda Kalbar, Jumat (22/6). Humas Polda Kalbar for RK

Pengamanan Pilkada, Polda Terjunkan 1.104 Personel

0
eQuator.co.id - PONTIANAK-RK. Sebanyak 1.104 personel Polda Kalbar digeser ke lima kabupaten/kota yang menggelar Pilkada. Mereka bertugas di Bawah Kendali Operasi (BKO) mem-backup Polresta...
DITUNDA. Sejumlah petugas KPU Kayong Utara memuat logistik Pilkada ke speedboat di Pelabuhan TPI Sukadana, Jumat (22/6). Proses pendistribusian logistik ini ke PPK Kepulauan Karimata terpaksa ditunda akibat cuaca buruk. Kamiriluddin-RK

Prioritaskan Daerah Sulit Dijangkau

0
eQuator.co.id - Kalbar-RK. Beberapa kabupaten di Kalbar mendistribusikan logistik Pilkada serentak 2018 ke kecamatan masing-masing. Daerah yang sulit dijangkau menjadi prioritas KPU Kapuas Hulu mendistribusikan...
DEBAT TERAKHIR. Suasana Debat Publik Paslon Gubernur-Wakil Gubernur putaran ketiga di ballroom Hotel Aston Pontianak, Kamis sore (21/6). Rizka Nanda-RK

Dihadiri Seribu Orang

0
eQuator.co.id - PONTIANAK-RK. Debat kandidat pasangan calon (Paslon) Gubernur dan Wakil Gubernur putaran terakhir berlangsung jelang lima hari pencoblosan di ballroom Hotel Aston Pontianak,...
WAWANCARA. Pangdam XII/Tpr, Mayjen TNI Achmad Supriyadi Kapolda Kapolda Kalbar Irjen Pol. Didi Haryono dan Ketua KPU Kalbar Ramdan ketika diwawancara awak media di Gedung Pontianak Convencion Center, Selasa, (20/6). Andi Ridwansyah-RK

Geografis Kendala Distribusi Logistik

0
eQuator.co.id - Pontianak-RK. Jelang Pilkada Serentak, kesiapan pengamanan terus dimatangkan. Selasa (20/6) digelar tatap muka antara aparat keamanan dengan penyelenggara dan pengawas Pemilu di...