Thursday, 17 April 2025
eQuator.co.id - NGABANG-RK. Bupati Landak, Karolin Margret Natasa meminta kepada para penerima program Peremajaan Sawit Rakyat (PSR) dari Kementerian Pertanian Republik Indonesia untuk masyarakat di Kabupaten Landak digarap secara serius. Program PSR di Kabupaten Landak ini merupakan yang pertama di...
eQuator.co.id - PONTIANAK-RK. Kepala Bagian Pengawasan Lembaga Jasa Keuangan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Kaimantan Barat, Budi Rahman, menilai industri keuangan, khususnya di sektor pasar modal, saat ini literasi dan inklusinya masih sangat rendah. Ia mengatakan itu membuka Investival Syariah...
eQuator.co.id - PONTIANAK-RK. Sertifikasi halal dalam sebuah produk olahan makanan, tentu menjadi nilai plus bagi pelaku usaha dalam mempromosikan produknya. Artinya, keberadaan sertifikasi ini tentu akan menjamin kehalalan makanan, terutama konsumen yang mayoritas Muslim. Kendati demikian, pemenuhan sertifikasi halal ini...
eQuator.co.id - PONTIANAK-RK. Meningkatkan image Safety Riding Honda melalui kampanye #Cari_aman, PT Astra International, Tbk-Honda terus berupaya meningkatkan kesadaran akan pentingnya keselamatan berkendara di kalangan pelajar. “Seperti belum lama ini di SMK Negeri 01 Selakau Timur Kabupaten Sambas yang menjadi...
eQuator.co.id - PONTIANAK-RK. Generasi mobil pikap terbaru besutan Suzuki, resmi meluncur di pasaran Kalimantan Barat. New Carry Pick Up disebut sebagai Rajanya Pick Up ini sebelumnya juga telah diluncurkan di Jakarta, kemarin. "Produk Suzuki pikap ini dalam waktu 10 tahun...
eQuator.co.id - PONTIANAK-RK. Asosiasi perjalanan dan perhotelan di Kalimantan Barat, khususnya di Kota Pontianak mengapresiasi kebijakan Menteri Perhubungan RI terkait penurunan tarif batas atas harga tiket pesawat sebesar 12 hingga 16 persen. Keputusan itu berlaku untuk rute-rute gemuk semacam...
eQuator.co.id - PONTIANAK-RK. Direktur Eksekutif Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (Gapki), Mukti Sardjono optimis industri sawit masih dapat bertahan menghadapi sejumlah tantangan baik dari dalam maupun luar negeri. “Tetap optimis di tengah pusaran badai, barangkali itulah ungkapan yang menjadi gambaran...
eQuator.co.id - PONTIANAK-RK. Nilai impor Kalimantan Barat pada bulan Mei 2019 mengalami penurunan. Bahkan penurunan tersebut mencapai 22,30 persen jika dibanding April 2019 yaitu dari 44,48 juta US Dolar turun menjadi 34,56 juta US Dolar. Produk-produk yang menyumbang impor di...
eQuator.co.id - JAKARTA-RK. Perkembangan digital berhasil mendorong pertumbuhan bisnis baru, serta membuka peluang ide-ide yang mulanya dianggap remeh, menjadi sesuatu yang memiliki skala ekonomi tinggi. Membaiknya daya beli masyarakat juga menjadi kunci perkembangan bisnis ini. Contohnya, ialah kecantikan. Sebagaimana diketahui,...
eQuator.co.id - PONTIANAK-RK. Kepala Kantor Perwakilan (KPw) Bank Indonesia (BI) Kalimantan Barat (Kalbar), Prijono berharap industri keuangan terutama pinjaman dan permodalan dapat memberikan bunga kompetitif terhadap konsumen. Terlebih di era teknologi digital yang kini berkembang pesat mempermudah akses dalam pinjaman...